CARA CEPAT BELAJAR BAHASA C

PROGRAM MENAMPILKAN NAMA 

Contoh Program Bahasa C
Bahasa C

Assalammualaikum,wr,wb. apa kabar teman-teman ? pada hari ini saya akan membahas tentang Pemograman Bahasa C, menurut saya bahasa ini bahasa yang sering di gunakan untuk membuat mikrocontroller, menurut saya sih itu, karena saya menggunakan bahasa ini untuk membuat beberapa experimen microcontroller, sebelumnya saya minta maaf tidak menjelaskan fungsi-fungsi dari program nya, karena bisa teman-teman cari sendiri apa itu library misalnya, saya disini langsung contoh-contoh pemograman nya saja yang dapat teman-teman-teman buat untuk pembelajaran dirumah.

Apa saja yang teman butuhkan untuk membuat program C ? tentu saja butuh software nya, pada kesempatan ini saya menggunakan Aplikasi C-free teman-teman bisa download disini Download.
setelah teman-teman download, kita akan langsung saja membuat nya, simak langkah-langkah berikut ini :

#include<stdio.h>
main()
{
    printf("Jobs Team Project On C\n\n");
}
Masukan code diatas ke dalam Aplikasi C-free tersebut, stelah itu lakukan compile dan run
 

0 Response to "CARA CEPAT BELAJAR BAHASA C"